Laman

Jumat, 29 Oktober 2010

Video Converter

beberapa Video converter yang pernah saya coba adaah Total Video Converter (TVC) dan Xilisoft 5.17. sudah cukup ketinggalan memang untuk menulis ini. tp saya mau coba share pengalaman saya tentang memakai kedua aplikasi tersebut.

Total Video Converter
Pertama kali saya memakai aplikasi ini, Saya sangat terkesan. Aplikasi ini sangat memudahkan penggunanya untuk merubah file video maupun audio. kita hanya tinggal memilih filenya lalu pilih Hasil yang kita inginkan. apakah mau dirubah menjadi .AVI / .MPEG / yang lainnya. selain itu TVC juga menambahkan fasilitas-fasilitas seperti Memilih kualitas hasil Convert. Setelah itu, hasil file convertnya secara Default disimpan di "C:\Program Files\Total Video Converter\Converted"
nah, kita tinggal copy saja file yang sudah di convert tadi ke media yang kita inginkan seperti mp3 player atau handphone.

-> kekurangan :
Entah kenapa setelah saya install, setiap saya membuka folder yang berisi file video pengunaan Processor saya (dapat dilihat dengan menekan ctrl+alt+del -> Performance) selalu 100% sehingga saya harus merestart ulang explorer saya.

Total Video Player untuk membuka file video cukup lama

Xilisoft Video Converter
Fungsi sama seperti TVC namun berbeda dari tampilan dan kinerja. Xilisoft lebih simple dalam penggunaan. karena tidak menggunakan multi "windows". selain itu untuk converter file lebih cepat.

-> kekurangan :
Belum ada serial numbernya utuk versi 6 (hehehehe....)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar